Prediksi Bayern Munchen vs Crvena Zvezda

Prediksi Bayern Munchen vs Crvena Zvezda 19 September 2019

Prediksi Bayern Munchen vs Crvena Zvezda 19 September 2019 – Pada laga perdana Liga Champon UEFA tahun 2019/2020 akan menghadirkan dua tim elit dari Bundesliga dan Super Liga yakni Bayern Munchen vs Crvena Zvezda. Pastinya pertandingan nanti akan berjalan semakin seru dan menegangkan pikiran. Bagi anda pecinta bola, jangan lupa saksikan pertandingan bergengsi ini antara Bayern Munchen vs Crvena Zvezda yang akan tayang live pukul 23:55 WIB pada 19 September 2019 di Allianz Arena (Munchen). Sebagai tuan rumah pastinya Bayern Munchen akan berjuang keras untuk menaklukkan laga tandang nanti dan jangan sampai dipermalukan olehnya. Kini Bayern Munchen akan dikelilingi banyak fans setia mereka sehingga akan mudah menorehkan kemenangan. Siapakah yang mampu menorehkan kemenangannya nanti?

Berlaga di kandang sendiri membuat posisi Bayern Munchen sangatlah beruntung. Dimana mereka memang telah unggul tatkala menjalankan pertandingan Bundesliga selama 4 kali pertandingan. Semangat pemain Bayern Munchen di laga perdana Liga Champion dipastikan semakin membaran dan berharap kemenanganya mudah diciptakan. Saat ini posisi Bayern Munchen di Bundesliga menduduki peringkat ke 4 dengan mengantongi 8 poin. Dari hasil tersebut, kualitas Bayern Munchen harus ditingkatkan lagi agar kemenangan di arena sendiri mampu terwujud dengan mudah.

Bayern Munchen bukanlah tim yang bisa dipandang remeh. Prestasi yang sudah didapatkan juga sangat apik sehingga kemenangannya pun akan mudah tercipta. Didalam pertandingan Bundesliga, Bayern Munchen pernah meraih kejuaraan sebanyak 29 kali, bahkan di Liga Champion juga menorehkan 5 kali sebagai sang juara. Memiliki pemain bintang kelas kakap memang memberikan udara segar untuk Bayern Munchen dalam mencetak kemenangannya. Beberapa pemain Bayern Munchen yang sudah memperkuat timnya adalah Robert Lewandowski, Thiago Alcantara hingga Thomas Muller menjadi andalannya.

Prediksi Bayern Munchen vs Crvena Zvezda

Tentunya Niko Kovac sebagai pelatih Bayern Munchen akan terus mengupayakan kemenangan timnya dan mencari strategi terbaik. Ia pun akan memperkuat barisan skuad Bayern Munchen dengan menghadirkan beberapa pemain baru yakni Lucas Hernandez, Benjamin Pavard, Michael Cuisance, Jann Fiete Arp, Philippe Coutinho dan juga Ivan Perisic. Semua pemain tersebut diharapkan kemenangannya akan mudah tercapai.

Bayern Munchen sangat berharap kualitasnya mampu mengalahkan Crvena Zvezda dengan mudah. Dimana semua tim yang sudah berhasil masuk ke Liga Champion adalah yang terbaik. Crvena Zvezda beberapa kali saat menjalankan Super Liga juga mencatatkan hasil kemenangan yang indah. Mereka tidak pernah menorehkan kekalahan sehingga kualitasnya pun semakin diatas angin. Bahkan di klasemen Super Liga, Crvena Zvezda mampu menduduki peringkat ke 3 dengan mengantongi 18 poin selama 6 kali pertemuan.

Vladan Milojevic sebagai pelatih Crvena Zvezda akan terus memberikan teknik baru agar anak didiknya mampu mencetak kemenangannya dengan mudah. Marko Marin juga dipercaya oleh Crvena Zvezda untuk menjadi pemimpin dalam menjalani pertandingan nanti. Beberapa pemain Crvena Zvezda yang akan diturunkan diantaranya Zoran Popovic, R. Boakye, M. Pavkov, M. Degenek, M. Garcia dan juga D. Jovancic. Semua pemain yang diandalkan adalah mesin gol bagi Crvena Zvezda sehingga bisa mencuri poin penuh saat bertandang.

Namun,diprediksikan kemenangan kali ini akan mudah diraih oleh Bayern Munchen. Dimana mereka juga pernah membuktikan kualitasnya saat melakukan head to head yang berlangsung pada 26 Oktober 2007. Dimana posisi Crvena Zvezda sebagai tuan rumah mampu dikalahkan oleh Bayern Munchen dengan skor akhir 2-3. Dari hasil tersebut menandakan bahwa kualitas Bayern Munchen memang sangat unggul sehingga kemenangannya pun akan mudah terwujud. Adapun hasil skor akhir antara Bayern Munchen dan Crvena Zvezda adalah 2-0.

Prediksi Bayern Munchen vs Crvena Zvezda 19 September 2019 Agen Slot Online  adalah 2 – 0

Leave a Reply

Your email address will not be published.